Ketua Komnas Perlindungan Anak,Arist Merdeka Sirait Tutup Usia
.
Sabtu, 26 Agustus 2023 | 12:15 WIB

Ketua Komnas Perlindungan Anak, Arist Merdeka Sirait,Foto istimewa
JAKARTA,iNewsPringsewu.id- Ketua Umum Komisi Nasional (Komnas) Perlindungan Anak Arist Merdeka Sirait meninggal dunia dalam usia 63 tahun.
Dalam akun resmi Instagram Telah berpulang Ketua Umum KOMNAS ANAK, Bapak Arist Merdeka Sirait.
Pada hari Sabtu, 26 Agustus 2023 di RS. Polri Kramat Jati, Jakarta Timur Jam 08.30 WIB.
Untuk rumah duka RSPAD Gatot Subroto,Rencana di kuburkan di Pemakaman Keluarga di PORSEA, Toba, Sumut.
Baca Juga:
Mari anak indonesia untuk kita doakan bersama. Dan mohon di maafkan segala kesalahan beliau.
Arist Merdeka Sirait lahir di Bah Butong, Sidamanik, Kabupaten Simalungun, Sumatera Utara pada 11Juni 1960.
Editor : Indra Siregar
Follow Berita iNews Pringsewu di Google News
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
Berita Terkait
News Update