LAMPUNG,iNewsPringsewu.id-Hallo Sobat konservasi"Edisi Puspa Langka TNBBS,Sobat konservasi ada salah satu Puspa langka di TNBBS yang mau mekar nih, Kamis (30-06-2022)
Dikutip dari TNBBS Nationalpark Puspa langkanya adalah Amorphophallus titanum yang umbinya direlokasi dari lahan pertanian masyarakat pada tanggal 18 Februari 2022 dengan berat umbi 40 kg.
Direlokasi ke plot sampel permanen Puspa langka yang ada di Rhino camp resort Sukaraja SPTN Wilayah I Sukaraja BPTN Wilayah I Semaka, Balai Besar TNBBS dan mulai muncul kuncup bunga pada tanggal 26 Mei 2022.
Berdasarkan hasil pengamatan secara berkala untuk tingginya pada tanggal 27 Juni 2022 sebesar 165 cm dan terus bertambah setiap harinya rata-rata 5 cm/hari pertambahan tingginya dan diperkirakan akan mekar sempurna 3 hari lagi.
Editor : Indra Siregar
Artikel Terkait