Tingkatkan Taraf Perekonomian Masyarakat, LKM Pringsewu Utara Mengembangkan Tanaman Cabai

indra siregar
Binmas Yuliansyah Menyambangi LKM budidaya tanaman cabai. Foto iNewsPringsewu.id/Yuliansyah

Hasil dari penjualan cabai tersebut dibagi 3 bagian yaitu bagian pertama dikembalikan sebagai modal, bagian kedua untuk pengelola, dan bagian ketiga untuk masyarakat yang memelihara. 

Adanya KKP Swadaya ini diharapkan taraf perekonomian masyarakat kalangan bawah yang ada di lingkungan ini dapat terbantu di luar mata pencaharian sehari-hari dari profesinya. 

Dengan kata lain, semakin membaik taraf perekonomian di suatu wilayah, otomatis penyakit masyarakat bahkan konflik yang terjadi di masyarakat yang timbul dikarenakan kesenjangan sosial dapat terhindarkan sehingga Keamanan Ketertiban Masyarakat dapat terwujud di daerah tersebut.



Editor : Indra Siregar

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network