Video Korban Luka Parah Akibat Kondisi Jalan Berlubang di Tanggamus
.
Selasa, 09 Agustus 2022 | 11:59 WIB
TANGGAMUS,iNewsPringsewu.id-Kondisi korban akibat Jalan Berlubang yang Belum ditambal Didik Harmoko, petani warga Pekon Way Kerap Kecamatan Semaka harus mengalami perawatan intensif lantaran sejumlah luka menghiasi sekujur tubuhnya pasca terjatuh di galian perbaikan jalan di pekon setempat.
Kini dia hanya bisa berbaring di tempat tidur karena luka yang di alaminya mulai dari bagian wajah, tangan kanan dan kiri, serta lutut bagian kanannya.
Editor : Indra SiregarFollow Berita iNews Pringsewu di Google News
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
Berita Terkait
News Update