Pasca Banjir Pemukiman Warga Way liwok dan Sinar Saudara kembali Normal

Hardi Suprapto

TANGGAMUS,iNewsPringsewu.id-Pasca Banjir Pemukiman Warga Way liwok dan Sinarsaudara kembali Normal merendam 74 rumah warga di dua pekon di kecamatan,Wonosobo, Kabupaten Tanggamus,Senin Siang,(25-07-2022).

Guru serta Siswa melakukan Bersih Bersih , Air masuk kedalam Ruangan kelas hingga pagar Ambrol Diterjang deras Air .

kepala sekolah SDN 1 Sinar Saudara ,Sutini,Spd mengatakan ada tiga ruang kelas yang terendam banjir di antaranya kelas 4,5 dan 6.

Tetap Melaksanakan proses pembelajaran seperti biasa.

Sementara Agus Manto Kepala Sekolah SDN 1 Wonosobo kepada Pringsewu iNews.id Menjelaskan akan memperbaiki kembali pagar sekolah yang rubuh, padahal pagar tersebut baru berusia Tiga tahun.

Editor : Indra Siregar

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network