BANDARLAMPUNG,iNewsPringsewu.id-Kepala Pusat Penerangan Hukum (Kapuspenkum) Kejaksaan Agung (Kejagung) I Ketut Sumedana belum mendapatkan kabar terkait adanya OTT di Pringsewu Lampung itu.
"Belum ada info ke saya," katanya, Kamis (5/1/2023).
Kasi Penkum Kejaksaan Tinggi (Kejati) Lampung I Made Agus Putra membantah adanya OTT dari Kejagung.
Meski begitu, dirinya membenarkan adanya
Pemeriksaan tim internal Bidang Pengawasan Kejati terhadap oknum jaksa Kejari Pringsewu.
"Betul memang ada pemeriksaan yang dilakukan tim internal Bidang Pengawasan terkait adanya oknum jaksa yang menyalahgunakan kewenangannya," kata I Made Agus.
"Tidak ada OTT," lanjutnya.
Kondisi Terkini di Kejaksaan Pringsewu,Kamis Sore (05/01/2023) Kondisi Terportal Oleh Petugas Keamanan Kejaksaan.
Beberapa Awak Media mencoba mencari kebenaran Pemberitaan media .
Artikel ini sudah tayang di iNewsLampung.id dengan judul Kejagung Dikabarkan Lakukan OTT di Kejaksaan Negeri Pringsewu Lampung
Editor : Indra Siregar
Artikel Terkait